Strategi Pengelolaan SDM di perusahaan multinasional adalah hal yang penting diperhatikan untuk dapat terus bertahan di dunia perekonomian ini.
Tidak hanya memperhatikan aspek lingkungan luar saja, tetapi perusahaan juga harus diperkuat dari dalam. Era ini merupakan era globalisasi dimana segala macam pertukaran informasi dari negara satu ke negara yang lain menjadi lebih mudah.
Begitu pula dalam hal usaha, karena globalisasi, maka jarak yang jauh tak lagi berarti jika dihadapkan oleh kebutuhan untuk bertahan di tengah persaingan pasar yang terus berkembang.
Jika suatu perusahaan tidak melakukan perubahan sama sekali, maka hal tersebut bisa menyebabkan ketertinggalan dengan perusahaan-perusahaan lain. Oleh karena itu dengan niat memperluas pangsa pasar maka akhirnya diperluaslah jangkauan hingga ke luar negeri oleh perusahaan-perusahaan multinasional ini. Continue reading