Strategi Pengembangan SDM Bank Mandiri, Begini Penjelasannya

Pengembangan SDM Bank Mandiri, tentunya kita semua sudah memahami bahwa Bank Mandiri adalah salah satu bank swasta terbesar di Indonesia, di mana struktur organisasi sudah tertata dengan baik dan masing-masing individu yang bekerja di dalamnya sudah tahu bentuk dan jenis tanggung jawab yang mesti diemban.

Tentunya Bank Mandiri tidak akan bisa menjadi salah satu bank terbesar jikalau tidak didukung oleh pengembangan Sumber Daya Manusia yang mumpuni.

Di titik ini, artikel ini tidak akan berbicara tentang profil dan sejarah Bank Mandiri. Yang lebih penting dari itu adalah soal proses pengembangan SDM di Bank Mandiri yang menopang bangunan struktur perusahaan secara keseluruhan.

Dengan kata lain, orang harus bertanya strategi pengembangan SDM macam apa yang digalakkan oleh Bank Mandiri sehingga bank tersebut bisa menjadi salah satu bank swasta terbesar di Indonesia. Continue reading

Langkah Paling Efektif untuk Menerapkan Manajemen SDM Berbasis Kompetensi

Manajemen SDM – Salah satu konsep yang saat ini banyak dipergunakan oleh perusahaan dan juga organisasi baik di Indonesia maupun di berbagai belahan dunia adalah konsep manajemen sumber daya manusia berbasis kompetensi.

Konsep ini mengacu tentang cara dan upaya sebuah perusahaan untuk mengatur atau memanajemen sumber daya manusia yang ada dalam perusahaan mereka berdasarkan kompetensi yang dimiliki oleh masing-masing karyawan yang ada dan bekerja di tempat tersebut.

Secara umum kompetensi sering diartikan sebagai kemampuan seseorang yang merupakan faktor utama pendukung kesuksesan kinerja orang tersebut. Namun, pengertian kompetensi ini sendiri bisa lebih diperinci menjadi beberapa bagian yaitu SPKJ.

SPKJ sendiri merupakan singkatan dari skill (keterampilan), personal atribut (atribut personal), knowledge (ilmu pengetahuan) dan juga Job Behavior (perilaku kerja).

Masing-masing aspek atau bagian dari kompetensi yang disingkat SPKJ tersebut akan membangun kompetensi seseorang. Bila seseorang memiliki kekurangan dalam salah satu aspek tersebut, maka nilai keseluruhan dari kompetensi orang tersebut akan kurang.

Pemahaman mengenai aspek-aspek yang membangun nilai kompetensi seseorang sangat penting karena kompetensi ini merupakan poin penting dalam konsep manajemen SDM ini. Continue reading

Download 20 Materi Pelatihan Dahsyat tentang Manajemen SDM

Manajemen SDM – Berikut ini adalah 20 judul materi pelatihan memukau tentang HR Management. Semua materi disusun dalam format powerpoint. Semua materi disusun secara sistematis dan komprehensif.

1. Performance Appraisal Berbasis KPI
2. Manajemen Penggajian dan Penyusunan Salary Grading
3. Talent Management Strategy
4. Cara Menyusun HR Strategy and Programs
5. Manpower Planning dan Analisa Beban Kerja (Workload Analysis)
6. Asesmen Kompetensi dengan Metode Assessment Center
7. Penyusunan Balanced Scorecard dan Employee Scorecard
8. Career Development Programs
9. Competency-based HR Management
10. Strategi Pengembangan Knowledge Management
11. Mengukur ROI of Training
12. Principles HR Management
13. Training Need Analysis
14. Membangun Keunggulan dengan Malcolm Baldrige
15. HR Scorecard
16. Diagnosing Organizational Effectiveness
17. Good to Great

SILAKAN DOWNLOAD SEMUA MATERI PELATIHAN MANAJEMEN SDM DISINI

Dalam bagian berikut ini, Anda juga melihat slideshow dari setiap judul pelatihan. Dalam slideshow, ditampilkan sampel isi dari masing-masing topik pelatihan bidang Manajemen SDM.

SILAKAN DOWNLOAD SEMUA MATERI PELATIHAN MANAJEMEN SDM DISINI

SILAKAN DOWNLOAD SEMUA MATERI PELATIHAN MANAJEMEN SDM DISINI

SILAKAN DOWNLOAD SEMUA MATERI MANAJEMEN SDM DISINI

SILAKAN DOWNLOAD SEMUA MATERI MANAJEMEN SDM DISINI

SILAKAN DOWNLOAD SEMUA MATERI MANAJEMEN SDM DISINI

baca juga: Download Gratis Bonus Materi Dahsyat tentang Manajemen SDM